Untung Berlipat Dari Budi Daya Kelapa, Tanaman Multi Manfaat

ISBN: 978-979-29-5147-9
Kategori: Buku DRM
Penerbit: Lily Publisher
978-979-29-5147-9
Dibaca: 0 kali
Kelapa merupakan tanaman serbaguna karena setiap bagian tanamannya bermanfaat untuk kehidupan manusia sehari-hari, antara lain sebagai sumber makanan, minuman, obat-obatan, bahan bangunan dan rumah, kerajinan tangan, bahan baku industri kosmetik, sabun, dan lain-lain.Arti penting tanaman kelapa bagi...

Kelapa merupakan tanaman serbaguna karena setiap bagian tanamannya bermanfaat untuk kehidupan manusia sehari-hari, antara lain sebagai sumber makanan, minuman, obat-obatan, bahan bangunan dan rumah, kerajinan tangan, bahan baku industri kosmetik, sabun, dan lain-lain.

Arti penting tanaman kelapa bagi kehidupan manusia tercermin dari luas pertanaman kelapa di dunia yang sekitar 11,6 juta hektar, tersebar di 86 negara, diusahakan oleh sekitar 10 juta keluarga. Di Indonesia terdapat perkebunan kelapa sekitar 3,7 juta hektar yang sebagian besar (97%) perkebunan rakyat.

Tulis ulasan
Silakan login atau mendaftar untuk memberikan ulasan

Belum ada ulasan untuk buku ini.